pelatihan EXPERIENTAL MARKETING

EXPERIENTAL MARKETING

PELATIHAN EXPERIENTAL MARKETING Keterlibatan konsumen dalam konteks layanan mengharuskan pemasar untuk menyampaikan layanan dengan memperhatikan bagaimana pengalaman konsumen sebelum, ketika, dan setelah mengkonsumsi layanan. Pengalaman yang memberi kenangan akan membuat konsumen tidak hanya menjadi loyal kepada pemberi layanan, tetapi juga memperbesar peluang konsumen akan menyebarkan cerita baik mengenai layanan yang dialaminya. Perbankan sebagai bentuk layanan…
Read more